Cilegon,- Medianews.co.id,- Kegiatan gotong royong yang digelar pada Minggu (03/03/2024) diinisiasi oleh warga setempat sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan lingkungan dan membangun rasa kebersamaan antarwarga ,” Ujar Abdul Fakri RT Link Bebulak Barat
Abdul Fakri , Ketua RT 04 Link Bebulak barat mengatakan tujuan diadakannya gotong royong bersama Link lingkungan RW 03 dari 5 RT yaitu RT 1 RT 2 sampai RT 5 untuk membersihkan makam Aren Link dan ini kegiatan yang di boleh dikatakan rutinitas untuk kebersihan lingkungan dan makam Kuburan Aren .
Karena akan mengadakan kunjungan dari ahli waris yang merasa saudaranya di pemakaman atau dikuburkan di area kuburan aren ini kepada seluruh warga lingkungan RW 03 kebondalem Saya mengucapkan banyak terima kasih atas partisipasinya ,” ujaran nya Ketua RT 04 Abdul Fakri
Kami sedang melaksanakan gotong royong di lingkungan RW 03 dan juga RW 06 Kubang wuluh dan Rama baru, Tegal Padang, Kampung Baru Kubang Kutu. imbuh nya
“Untuk bersama-sama membersihkan lingkungan makam yang dalam rangka persiapan Kita menyambut bulan suci Ramadan di mana masyarakat banyak yang berziarah ke makam. Sekarang ini ada di area pemakaman aren pemakaman Aren yang maksudnya untuk bersih-bersih dalam rangka penyambutan bulan puasa dan sampai hari lebaran
nanti .” ujar ketua RW 03 Soeramto
“Saya ucapkan terima kasih seluruh warga yang telah bergotong-royong untuk bersama-sama membersihkan makam aren lingkungan di jalan persatuan.” Tambahnya
Tradisi gotong royong membersihkan makam,adalah tradisi yg sudah di lakukan Link Bebulak Timur Kelurahaan Kebondalem bolum dan masyarakat KelurahanKebondalem.kegiatan ini di lakukan menjelang bulan ramadan.” ujar Bahrul Ketua Rw 06
“ Bahrul,Selaku RW 06 berharap Kegiatan gotong royong perlu dipertahankan, bahkan terus ditingkatkan. Semangat gotong royong memiliki makna bahwa ternyata orang tidak bisa hidup sendiri.” Tutup Bahrul
( Aldo&red)